Kamis, 25 Agustus 2011

KOORDINATORAT KELAUTAN DAN PERIKANAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA HASILKAN 5 SARJANA KELAUTAN

Oleh: Rian al-Asyi

Dengan rasa syukur dan gembira, Koordinatorat Kelautan dan Perikanan Universitas Syiah Kuala, untuk Tahun Akademik 2011/2012, terhitung mulai Mei sampai Juli 2011, telah menghasilkan sarjana kelautan sebanyak 5 (lima) orang, yang terdiri dari 2 (dua) pria dan 3 (tiga) wanita, mereka 100% lulus dengan yudisium sangat memuaskan.
Para lulusan telah menyelesaikan studi mereka rata-rata 4 Tahun 7 Bulan. mereka terdiri dari Angkatan 2006 sebanyak 4 orang dan Angkatan 2007 sebanyak 1 orang, dan secara resmi mereka diwisudakan pada tanggal 20 Agustus 2011 di Gedung AAC Dayan Dawood, Darussalam, Banda Aceh.
Adapun nama-nama para lulusan Koordinatorat Kelautan dan Perikanan Universitas Syiah Kuala adalah sebagai berikut:
1. HAYATUN NUFUS
2. MUHAMMAD ARIS
3. KHAIRUNNISAK
4. YULIA SYAHPUTRI 
5. MUCHLIS


Dan mereka berhak menyandang gelar S. Kel (Sarjana Kelautan). Semoga dengan ilmu yang telah didapatkan dapat bermanfaat dan berguna. Baktimu untuk negeri di tunggu wahai "Jantoeng Hatee" rakyat Aceh, mari kita bersama-sama membangun dan mensejahterakan rakyat Aceh.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar